Melihat, mencari dan bertindak terhadap peluang usaha yang tersedia adalah peluang usaha atau bisnis dan dapat dijelaskan sebagai suatu ide yang menarik atau usulan bisnis yang memberi kemungkinan untuk memberikan hasil bagi investor atau seseorang yang mengambil resiko.
Buku Manajemen Strategi : Pendekatan secara teori dan kajian kasus ini ditulis untuk memenuhi kebutuhan para pembaca yaitu mahasiswa khususnya mahasiswa program studi manajemen untuk memperoleh pemahaman secara mendalam mengenai langkah strategis perusahaan dalam mengelola organisasi secara efektif dan efisien.