Mahasiswa diharapkan mengenal dan memahami konsep dasar-dasar mikrobiologi. Istilah mikrobiologi memiliki arti ilmu yang mempelajari mikroba. Mikrobiologi adalah salah satu cabang ilmu dari biologi, dan memerlukan ilmu pendukung yaitu kimia, fisika, dan biokimia. Mikrobiologi sering disebut ilmu praktik dari biokimia. Mikrobiologi dasar memberikan pengertian dasar tentang sejarah penemuan mikr…