Buku ini bertujuan menjadi manifestasi kontribusi penulis dalam bidang pengembangan sumber daya manusia, khususnya coaching. Buku ini diharapkan menjadi solusi bagi siapa saja yang ingin mendapatkan manfaat dari coaching, baik sebagai coach maupun sebagai coachee.