Sistematika penyusunan buku ini terdiri dari dua puluh dua bab, dengan judul Dasar-Dasar Akuntansi (Konsep, Teori, dan Prinsip). Adapun pembahasan secara terperinci dengan subbab: Teori Akuntansi dan Perkembangannya; Peran dan Fungsi Akuntansi bagi Perusahaan; Prinsip Dasar dan Persamaan Akuntansi; Sisitem Akuntansi dan Komponennya; Siklus Akuntansi Perusahaan Manufaktur; Siklus Akuntansi Perus…
Buku ini disusun oleh sejumlah akademisi dan praktisi sesuai dengan kepakarannya masing-masing. Buku ini diharapkan dapat hadir memberi kontribusi positif dalam ilmu pengetahuan khususnya terkait dengan Akuntansi Perbankan.